Dari satu pertemuan ke pertemuan selanjutnya, bikin penasaran. Yang tadinya saya tidak punya ide bisnis, di KPM dengan Bisnis Model Masjid yang keren banget, memaksa saya harus punya ide bisnis. Dan akhirnya tercetuslah ide bisnis terbaik bagi saya, yaitu “Serasa Bidadari”.